Anies Baswedan
Visi dan Misi
1.
Menempatakan hukum sebagai rujukan utama untuk
memastikan hadirnya rasa keadilan memberikan kebermanfaatan dan memberikan
kepastian kepada semua. Yang harus dipegang teguh oleh pemegang kekuasaan baik
yang dipuncak dan seluruh jajaran.
2.
Mengembalikan Tatanan menyelenggarakan
pemerintahan sesuai dengan prinsip-prinsip hukum yang kita pegang, kekuasaan diatur
oleh hukum yang tegak lurus dan tidak bengkok dan tajam ke bawah tapi tumpul ke
atas tidak pandang bulu termasuk asn dan polri.
Prabowo Subianto
Visi dan Misi
1.
Menempatkan Hukum, Ham, perbaikan pelayanan
pemerintah, pemberantasan korupsi, perlindungan terhadap semua kelompok di Masyarakat,
sebagai sesuatu yang sangat penting. Hal ini menjadi prioritas utama dalam
rangka membela UUD 45 dan Pacasila.
2.
Hukum dan kedaulatan rakyat untuk membela
demokrasi dan ham. Memperbaiki apa yang perlu di perbaiki, tegakan apa yang
perlu di tegakan.
3.
Memberantas korupsi sampai ke akar-akarnya
Ganjar Pranowo
Visi dan Misi
1.
Mengerahkan satu desa satu puskemas atau satu
posko dengan satu nakes yang ada.
2.
Memberikan Insentif kepada guru-guru, termasuk
guru agama. Agar mereka dapat mengajarkan budi pekerti yang luhur.
3.
Memberikan Internet gratis untuk semua siswa
yang bersekolah di Indonesia
4.
Meciptakan Pemerintahan yang bersih, akomodatif
dan serius menyikat korupsi
Tanya – Jawab :
1.
Tema
2.
Tema HAM (Prabowo)
Beberapa tahun terakhir tren kekerasan meningkat di
Papua sementara masalah keadilan dan ham masih belum terselesaikan sehingga
konflik terus berlanjut. Apa strategi yang anda laksanakan untuk menyelesaikan masalah
ham dan konflik di papua ?
Jawab : Masalah papua adalah rumit karena disitu terjadi suatu gerakan separatism
dan Gerakan separatism ini kita sudah ikuti cukup lama kita melihat ada campur
tangan asing disitu dan kita melihat kekuatan2 tertentu selalu ingin Indonesia disintegrasi
dan pecah untuk itu memang masalah ham menjadi sesuatu yang harus kita utamakan
diantaranya juga harus kita lindungi seluruh Masyarakat Papua, Sekarang teroris
menyerang Masyarakat papua, Wanita yang tidak berdosa di terror oleh kelompok
separatis ini.
Jadi rencana saya adalah pertama tentunya menegakan
hukum, memperkuat aparat yang ada di papua dan mempercepat Pembangunan ekonomi
dan presiden Jokowi adalah presiden yang paling banyak ke papua paling banyak
lebih dari 19x ke papua dan peningkatan pertumbuhan ekonomi dibawah pemerntah
pak Jokowi yang paling pesat dan yang paling tinggi selama Sejarah RI. Maka sy
akan lanjutkan membawa kemajuan ekonomi sosial dan services yang tebaik untuk Masyarakat
papua melindungi Masyarakat papua dari keganasan kelomok separatis dan teroris
dan menjamin penegakan ham.
Tanggapan Ganjar : tidak cukup, dialog sesuatu yang
penting. Apakah bapak setuju dengan model diaog yang saya tawarkan itu?
Jawab Prabowo : Saya setuju
Tanggapan Anis : masalahnya bukan kekerakan karena
kita bicara kekerasan di Jakarta aja da 3 pandangan ada yang menganggap
terorris, separatis, criminal. Apa masalahnya? Tiadanya keadilan di tanah
papua. Jadi bukan semata-mata meniadakan kekerasan karena damai itu bukan tiada
kekerasan tapi ada keadilan. Caranya gmn?
-
Atas semua peristiwa pelanggaran ham yg terjadi dilakukan
Tindakan penyelesaian hingga tuntas.
-
Semua yang bekerja di papua memahami bahwa yang
harus dilakukan bukan tidak ada kekerasan tapi keadlian.
-
Melakukan dialog secara coopartisipatif
Respon Prabowo :
3.
Tema